Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/3173
Title: PENERAPAN ALGORITMA APRIORI UNTUK MENGETAHUI POLA PEMBELIAN VOCER TEMPAT LIBURAN PADA CV. RSS ADVERTISING
Authors: QOSIM, AHMAD
Keywords: Perusahaan,Penjualan, Pola, Apriori, PHP, MySQL
Issue Date: Jun-2018
Publisher: Universitas Potensi Utama
Abstract: Rss Advertising merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pemasaran usaha hiburan perusahaan lain yang mendapatkan pemasukan dari banyaknya pelanggan yang menggunkan jasa perusahaan ini dalam kunjungannya. Namun sayangnya dalam sistem pemasaran yang diterapkan belum begitu efesien untuk menarik konsumen dan tidak memberikan pemasukan yang cukup banyak bagi perusahaan. Untuk dapat mengetahui minat dan keinginan pelanggan terhadap pelayanan jasa dan penawaran produk yang diberikan perusahaan diperlukan data pola transaksi yang dilakukan pelanggan, dan sesungguhnya dalam sebuah perusahaan seluruh data tersebut sudah dimiliki perusahaan. Namun terkadang data tersebut hanya merupakan timbunan data usang yang tidak pernah diperhatikan. Oleh karena itu diperlukan sebuah metode tepat untuk melakukan pengolahan data tersebut agar menjadi informasi berharga baru bagi perusahaan. Maka dari itu penerapan algoritma penggalian data seperti Apriori sangat diperlukan dalam pengolahan data usang yang selama ini tertimbun dan dibiarkan terbengkalai tanpa mengetahui besarnya manfaat yang terkandung dalam data tersebut. Untuk memudahkan proses penggalian data tersebut,maka digunakanlahbahasa pemograman PPH (Personal Home Page) dan database MySQL.
URI: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/3173
Appears in Collections:Skripsi

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
ABSTRAK.pdf8.16 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB I.pdf33 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB II.pdf44.24 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB III.pdf
  Restricted Access
355.68 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB V.pdf8.23 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB IV.pdf
  Restricted Access
168.4 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.pdf13.4 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.