Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/6507
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorRINALDI, MUHAMMAD SAM-
dc.date.accessioned2024-10-31T07:44:56Z-
dc.date.available2024-10-31T07:44:56Z-
dc.date.issued2022-12-
dc.identifier.urihttp://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/6507-
dc.description.abstractPada penelitian ini penulis melakukan penelitian pada Swalayan Brastagi Medan. Swalayan Brastagi Medan tidak menggunakan sistem khusus sebagai pendukung pengambilan keputusan Pemilihan Supplier Daging Ayam Terbaik dan sering terjadinya kesalahan dalam melakukan pencatatan data penilaian serta perhitungan nilai berdasarkan dimensi yang ditetapkan pada Swalayan Brastagi Medan dan tidak ada penggunaan metode sistem pendukung keputusan dalam pengambilan keputusan dalam Pemilihan Supplier Daging Ayam Terbaik. Bahasa pemrograman yang digunakan untuk membuat aplikasi yaitu PHP dan MySQL dan Metode yang digunakan adalah Metode CPI (Composite Performance Indeks). Sistem pengolahan Pemilihan Supplier Daging Ayam Terbaik pada Swalayan Brastagi medan menjadi lebih baik dan memberi kemudahan dalam mengakses sistem. Kemudahan dalam melakukan pengecekan data yang telah dilakukan oleh perusahaan akan meningkatkan ketepatan data yang dibutuhkan dalam melakukan keputusan. Sistem informasi penyajian laporan Pemilihan Supplier Daging Ayam Terbaik akan memudahkan perusahaan melihat aktivitas perusahaan.en_US
dc.publisherUniversitas Potensi Utamaen_US
dc.subjectSistem Pendukung Keputusan, Pemilihan Supplier Daging Ayam, CPI (Composite Performance Indeks), PHP, MySQLen_US
dc.titlePENERAPAN METODE CPI (COMPOSITE PERFORMANCE INDEX) DALAM SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PEMILIHAN SUPPLIER DAGING AYAM PADA SWALAYAN BRASTAGI MEDANen_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:Skripsi

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
BAB I.pdf246.84 kBUnknownView/Open
BAB III.pdf858.08 kBUnknownView/Open
BAB V.pdf148.88 kBUnknownView/Open
DAFTAR PUSTAKA.pdf152.08 kBUnknownView/Open
BAB IV.pdf540.8 kBUnknownView/Open
ABSTRAK.pdf286.15 kBUnknownView/Open
BAB II.pdf222.24 kBUnknownView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.