Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/6645
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorFAREZA, GUMILANG-
dc.date.accessioned2025-03-12T01:34:26Z-
dc.date.available2025-03-12T01:34:26Z-
dc.date.issued2024-12-
dc.identifier.urihttp://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/6645-
dc.description.abstractKeputusan menginap adalah salah satu tidakan konsumen untuk memilih atau menggunakan jasa penginapan yang ditentukan sejak awal dengan beberapa faktor yang mempengaruhi terjadinya keputusan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Promosi, Diskon dan Fasilitas Terhadap Keputusan Menginap Pada Hotel Grand Darussalam Medan. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner. Penarikan jumlah sampel menggunakan rumus simple probability sampling. Pengelolaan data menggunakan perangkat lunak SPSS versi 25. Berdasarkan hasil penelitian ini bahwa Promosi (X1) memiliki pengaruh posistif dan signifikan terhadap keputusan menginap, Diskon (X2) tidak memiliki pengaruh positif signifikan terhadap keputusan menginap dan Fasilitas (X3) memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan menginap.en_US
dc.publisherUNIVERSITAS POTENSI UTAMAen_US
dc.subjectKeputusan Menginap, Promosi, Diskon dan Fasilitasen_US
dc.titlePENGARUH PROMOSI, DISKON DAN FASILITAS TERHADAP KEPUTUSAN MENGINAP PADA HOTEL GRAND DARUSSALAM MEDANen_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:Skripsi

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Abstrak Bahasa Indonesia.pdf108.78 kBUnknownView/Open
BAB I.pdf642.87 kBUnknownView/Open
BAB II.pdf416.12 kBUnknownView/Open
BAB III.pdf901.85 kBUnknownView/Open
BAB IV.pdf512.12 kBUnknownView/Open
Daftar Pustaka.pdf430.73 kBUnknownView/Open
BAB V.pdf216.18 kBUnknownView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.