Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/2025
Title: Perancangan Aplikasi Games LUDO dengan Menggunakan Metode MINIMAX Menggunakan ADOBE Flash CS
Authors: OKTEDI, JUWANDA
Keywords: Adobe Flash
Games
Ludo
Issue Date: Dec-2016
Publisher: Universitas Potensi Utama
Abstract: Perkembangan teknologi informasi terutama teknologi multimedia saat ini telah berkembang semakin pesat, sehingga membuat kehidupan manusia sekarang ini menjadi sedemikian mudah dan menyenangkan. Perkembangan teknologi tersebut ingin tercapai pemain atau sekumpulan aturan yang menandakan apa yang dilakukan pemain dan yang tidak dapat dilakukan. Game dimaenkan terutama untuk hiburan, kesenangan, tetapi dapat juga berfungsi sebagai sarana latihan, pendidikan dan simulasi. Adobe Flash didesain dengan kemampuan untuk membuat animasi 2 dimensi yang handal dan ringan sehingga flash banyak digunakan untuk membangun dan memberikan efek animasi pada website, CD Interajtif dan yang lainnya. Selain itu aplikasi ini juga dapat digunakan untuk membuat animasi logo, movie, game, dan lain sebagainya. Dalam game ludo ini, flash digunakan untuk membuat dan merancang keseluruhan tampilan, animasi serta pemprograman yang dibutukan menggunakan fasilitas tools, dan action script.
URI: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/handle/123456789/2025
Appears in Collections:Skripsi

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
BAB 3.pdf672.61 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB 4.pdf1.25 MBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB 5.pdf196.63 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
DAFTRA PUSTAKA.pdf344.29 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
ABSTRAK.pdf195.9 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB 1.pdf264.3 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
BAB 2.pdf615.05 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.