Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/5933
Title: IMPLEMENTASI METODE LINEAR CONGRUENT METHOD (LCM) PADA APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN JENIS NYAMUK DAN TIKUS BERBASIS ANDROID
Authors: SARJIA, AKHMAD
Keywords: Nyamuk, Tikus, LCM, Android
Issue Date: Dec-2022
Publisher: UNIVERSITAS POTENSI UTAMA
Abstract: Nyamuk dan tikus merupakan binatang yang pertumbuhan atau perkembangannya sangat cepat. Hal ini menimbulkan masalah yang sangat serius dikarenakan dapat mengganggu manusia melalui gigitannya serta berperan sebagai vektor penyakit yang penyebabnya terdiri atas berbagai macam parasit. Tetapi masih banyak masyarakat yang kurang berminat untuk mempelajari lebih dalam khususnya para siswa, hal itu membuat siswa kurang peduli dan tidak tahu tentang keberadaan nyamuk dan tikus yang ada disekitar mereka. Maka dari itu untuk meningkatkan minat siswa penulis memanfaatkan Smartphone berbasis Android untuk menciptakan aplikasi pembelajaran menggunakan metode Linier Congruent Methode (LCM ), karena metode LCM dapat mengacak kemunculan soal agar lebih menarik. Media pembelajaran ini berisi tetang berbagai informasi nyamuk dan tikus yang ditampilkan dalam bentuk aplikasi berbasis Android.
URI: http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/5933
Appears in Collections:Skripsi

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
BAB V.pdf90.51 kBUnknownView/Open
DAFTAR PUSTAKA.pdf333.78 kBUnknownView/Open
BAB II.pdf287.35 kBUnknownView/Open
BAB III.pdf427.81 kBUnknownView/Open
BAB IV.pdf1.13 MBUnknownView/Open
BAB I.pdf306.01 kBUnknownView/Open
ABSTRAK.pdf6.01 kBUnknownView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.